Jumat, 28 Februari 2014

CARA MENCEGAH SERANGAN VIRUS YANG MENYEBABKAN KERUSAKAN

kali ini saya akan membagi kan sedikit ilmu saya kepada anda semua tentang mencegah serangan virus,mari kita langsung saja ke pokok pembahasan kita.


1.gunakan lah program anti virus yang bagus.sekarang ini terdapat jutaan anti virus di dunia ini,ada yang memliliki kekurangan dan ada yang memiliki kelebihan,untuk mengetahuin anti virus itu bagus baca la terlebih dahulu dari internet kelebihan dan kekurangan anti virus.

2.ingat la selalu untuk mengaktifkan anti virus setiap menghidupkan laptop atau komputer.pastikan anti virus yang anda gunakan memberikan perlindungan secara terus menerus termasuk perlindungan terhadap internet.

3.pastikan ke adaan anti virus anda dalam keadaan terupdate,setiap hari nya akan ada virus yang tercipta yang sangat dapat merusak sistem laptop atau komputer anda,jadi update terus anti virus anda bila keluar versi baru nya.

4.pastikan sistem operasi yang anda gunakan selalu dalam keadaan ter update,semakin hari semangkin sering kita mendengar lubang keamanan sistem operasi .lubang ke amanan ini sering  di manfaat kan oleh virus untuk masuk dan merusak sistem operasi anda.

5.lakukan backup data secara rutin.hal ini berfungsi agar data anda tidak hilang bila terserang virus.

6.jika anda menggunakan flashdisk,harddisk external,sebaiknya anda harus selalu melakukan scanning dengan anti virus anda,agar tidak mudah terserang virus.

7.waspadalah terhadap lampiran/attachments emai.sampai saat ini,lampirang email merupakan sarana yang paling di sukai oleh pembuat virus untuk menyebarkan virus buatannya.di samping mudah menipu penerima email,jangan pernah membuka suatu lampiran email sebelum melakukan scanning dengan program anti virus 

8.gunakan lah email berbasis teks dalam ber-email.menggunakan email berformat html sangat di sukai oleh banyak orang karena email jenis ini tampak lebih indah dan mudah di kustomisasi tampilannya.tetapi  email jenis ini jugak di sukai oleh virus untuk menyebarkan diri.virus dapat menempel pada kode html yang ada pada body email,jadi saya sarankan berehati hati la.

9.berhati hatilah dalam mengunduh program gratisan yang sekarang banyak tersebar di mana mana,selalu la mengunduh dari situs yang terpercaya dan banyak di kunjungin orang,lakukan terlebih dahulu scanning sebelum menginstal nya.





sekian tips dari saya,bila ada salah atau kekurangan mohon di maav kan y,terimakasih sudah membaca dan berkunjung.

0 komentar:

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com